KIT Matematika Permainan
Deskripsi :
Alat peraga ini digunakan untuk mengenalkan peralatan untuk pembelajaran matematika untuk pemula tingkat sekolah dasar. Semua komponen terbuat dari bahan yang berkualitas. Terdiri dari : permaina bangun ruang, jaring-jaring bangun ruang, permainan pecahan, menghitung massa, membuat koordinat, menghitung waktu dan jarak, dan dilengkapi dengan buku panduan dalam bahasa Indonesia. Semua peralatan dikemas ke dalam kotak/dus berwarna.
Produk Terkait
Matematika PEMULA Sekolah Dasar
Rp. 3.646.100
KIT Matematika SMP
Rp. 6.000.000
Model Bangun Datar, set
Rp. 546.000
Model Luas Bangun Datar, set
Rp. 628.125